Visi Misi SMP Santa Maria
- Visi SMP Santa Maria Cirebon
Peserta didik cerdas yang berkepribadian Dominikan, bersemangat memulai dari apa yang ada, pendoa, berbelarasa, selalu belajar, mengedepankan demokrasi dan partisipasi, senantiasa membangun persaudaraan dan kegembiraan
meningkatkan profesionalisme tenga didik dan kependidikan, meningkatkan kecerdasan siswa, membangun karakter dominikan, menumbuhan rasa cinbta terhadap negara dan bangsa indonesia dan alam ciptaan-Nya
Pendapatku selama menjadi Siswi SMP Santa Maria selama tiga tahun tentang :
- Identitas Sekolah SMP Santa Maria Cirebon
Utuh, cerdas, cinta kebenaran adalah identitas sekolah smp santa maria cirebon yang sangat cocok dengan warga sekolah santa maria, identitas tersebut juga sangat cocok denngan warga sekolah smp santa maria cirebon dan juga bagu siswa - siswi smp santa maria cirebon, karena dengan memakai identitas tersebut kemungkinan siswa dan siswi serta warga sekolah smp santa maria cirebon termotivasi unttuk menjadi utuh, cerdas, cinta kebenaran.
- Branding SMP Santa Maria Cirebon
Good, going, tobe great adalah branding smp santa maria cirebon. Maksud dari branding tersebut adalah untuk membuat siswa dan siswi smp santa maria menjadi selalu mengingat apa yang diajarkan oleh guru guru mereka dalam pendidikan moral sehingga para siswa dan siswi bisa tumbuh menjadi peibadi yang tidak patah semangat, mau mencoba terus menerus, dan berani berkembang dan keluar dari zona nyaman.
Veritas berarti kebenaran, jadi arti dari salam veritas adalah salam kebenaran. Salam veritas dimaksudkan untuk mengingatkam warga sekolah smp santa maria cirebon agarselalu berbuat dan berkata jujur dan juga selalu membela kebenaran. Bunyi salam veritas adalah " SALAM VERITAS, SEMANGAT PERUBAHAN SEMUA UNTUK TUHAN ". Salam veritas juga memiliki gerakan saat pengucapanya yaitu dengan jari membentuk huruf V saat menucapkan " SALAM VERITAS " lalu tangan mengepal saat menagatakan " SEMANGAT", tangan yang tadinya mengepal lalu menjadi membuka saat menatakan " PERUBAHAN . Lalu menjadi mengangkat tangan saat mengucap " SEMUA UNTUK TUHAN ".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar